Tentang

Website ANSHARAMINULLAH.COM adalah blog personal Sosiolog, Lecturer dan Senior Researcher Anshar Aminullah.

Curricullum Vittae
Nama : Anshar Aminullah
Alamat : Beji, Kota Depok. Jawa Barat

Riwayat Pendidikan Formal

  • SD Inpres Pa’bundukang 1991
  • SMP Neg. Bontokassi Takalar. 1994
  • STM Neg. 1 Ujung Pandang, Jur. Elektronika Komunikasi. 1997
  • Universitas Indonesia Timur Fak. Sospol, Jur. Administrasi Negara 2001
  • Prog. Pascasarjana Unhas. Jurusan Sosiologi. 2009
  • Program Doktoral Sosiologi Universitas Indonesia 2020

Pengalaman Pendidikan Non Formal

  • TM 1 IPM Gowa. 1995
  • Pelatihan Pelaksana Kesehatan & Keselamatan Kerja (K3) pada Perusahaan. DISNAKER Kota Makassar. 2001;
  • Semiloka Peraturan AMDAL dan penanganan Dampak lingkungan. BAPEDALDA Sulsel. 2001
  • Seminar Nasional & Workshop Keperawatan. Fak. Ilmu Keperawatan UNHAS. 2001;
  • Seminar Nasional Pendidikan. Fosdik & Penalaran UNM MKS.2003
  • Seminar Nasional Matematika & relevansinya dalam Dunia Ekonomi. FKIP UMM. 2003;
  • Seminar Nasional Refleksi 79 Tahun Runtuhnya Khilafah Islamiyah. LDK Se-MKS. 2003
  • Seminar Regional Kejahatan Penerbangan dalam perspektif hukum pidana. BEM FH UIT. 2004
  • Seminar Regional Perempuan dan Hak Kesehatan Reproduksinya. Kohati. HMI. Kom. UIT. 2004
  • Seminar & Lokakarya Hukum Pidana. BEM FH. UNSAT MKS. 2004;
  • Seminar regional Perempuan & Politik. BEM UIT. 2005;
  • Diklat Politik Kemahasiswaan se-Sul-Sel. BRIGADE 01 Sul-Sel. 2003;
  • Basic Training (LK I) HMI Komisariat UIT. 2003;
  • Intermediete Training (LK II) HMI Cab. Makassar. 2003;
  • Whorkshop Nasional Perakitan PC & jaringan Tanpa Kabel, Save Overclocking. Majalah PC Plus. 2005;
  • Dialog Regional Pemuda. Bersama kementrian Pemuda & Olahraga RI. DPD KNPI Gowa HMI Gowa Raya. 2005;
  • Pelatihan Managemen Organisasi Nirlaba. P2TPD. 2005;
  • Pelatihan Fasilitator Pendamping Kelompok Sabo. UNHAS. 2005;
  • Pelatihan Fasilitator GNRHL/ GERAHAN. BP DAS. Sulsel. 2006;
  • Orientasi Penyiaran RRI Se-Sulsel. DEPAG Sulsel. 2006
  • Workshop Politik Pemuda. KNPI Sul-Sel, Kesbang Propinsi Sul-Sel. 2006
  • Pelatihan Mengelola Hidup & Merencanakan Masa Depan (MHMMD), Simpul Madani September. 2006
  • Pelatihan Kebendaharaan, Kesekretariatan & Teknik Pembuatan Laporan Se- DPD KNPI Sul-Sel. Desember 2006
  • Pendidikan Kesadaran Bela Negara. Kodim 1409 Gowa. Februari 2007
  • Workshop Politik Pemuda. KNPI Sul-Sel, Kesbang Propinsi Sul-Sel. November 2007
  • Training ESQ – Bening. Maret 2008
  • Pelatihan Motivator Perlindungan Hak-Hak Konsumen. Deperindag RI. April 2008
  • Seminar Aplikasi Pendidikan Gratis. FKPPI Sulsel. Mei 2008
  • Seminar Hari AIDS Se-Dunia.HaRC Makassar & KNPI Sulsel. 2008
  • Dialog Pemuda Regional Sulawesi- Kementrian Pemuda & Olah Raga. 2009
  • Seminar Nasional Pendidikan Berkualitas. Diknas Sulsel- BEM UIT. 2009
  • Workshop Penyusunan Indeks Masyarakat Sipil Kab. Gowa. Access. 2009
  • Pertemuan Stake Holder se Kab. Gowa untuk Efektifitas Pendidikan & Kesehatan Gratis di Kab. Gowa (Empo Sipitangngarri), Forum Lintas Aktor Kab. Gowa 2009
  • Penyusunan Rancangan anggaran Pendidikan dan Efektifitas Pelayanan Kesehatan di Kab. Gowa, 2009
  • Workshop Penyusunan Renstra Kebijakan Dispora Sul-sel. Februari 2010
  • Semiloka Pemilukada Damai berbasis Kearifan Lokal. IYI. 2010
  • Seminar Internasional Pengelolaan SDA, Gender & Securitas Sosial. UNHAS 2010
  • Workshop Penyusunan Renstra Kebijakan Dispora Sul-sel.Februari 2010
  • Workshop penyusunan instrumen pendataan, monitoring dan evaluasi kepemudaan Sulsel. Maret 2011
  • Semiloka Ramperda Perlindungan Anak Sulsel. Unicef & BKB PP Sulsel.Mei 2012
  • Seminar “Sulsel Damai-Demokratis, Kesbangpol Sulsel. Juni 2012
  • Pelatihan Sistem Perlindungan Anak bagi multisektoral se-Sulsel. Bappeda & Unicef. Agustus 2012
  • Training ESQ AMPI dan ESQ Sul-Sel 2012
    Sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan. MPR RI. Okt 2012
  • Peserta `Pelatihan Peningkatan Keterampilan Dasar Teknik Instruksional. P2MSDM LPM UIT. Februari 2013
  • Orientasi Kebangsaan Pemuda Produktif Tingkat Sul-sel. KNPi Sulsel . Oktober 2013
    Dialog Kebangsaan.KNPI Sulsel DPR RI. April 2015
  • Caracter Buiding Training Prog DIII Analis Kesehatan UIT. Oktober 2015
  • Simposium Regional Indonesia Timur LP3ES Yayasan Masagena. Agustus 2016
  • Pelatihan penulisan jurnal International. FTI UMI. Maret 2017
  • Workshop Nasional Deteksi Dini Konflik Berbasis Aplikasi. LP3ES, Agustus 2017
  • Pelatihan Mini Riset Bagi Pemuda, LP3ES-Undep-Masagena, Desember 2017
  • Focus Group Discussion Forum Perdamaian dan Bela Negara, Yayasan KITA, Februari 2018
  • Dialog Pembangunan Kabupaten Takalar, Kahmi Takalar, Maret 2018
  • Pelatihan Monitoring Konflik dan Pelaporan, LP3ES-Masagena Centre, Mei 2018
  • Pelatihan Pencegahan dan Resolusi Konflik, LP3ES-Undep-Masagena Centre, Agustus 2018
  • Diskusi Publik Pemuda dan Revolusi Mental, Univ Fajar, November 2018
  • Seminar Regional Pemilu Damai, FTI UMI-Masika ICMI, Februari 2019
  • Deklarasi Damai Setelah Pemilu, Masika ICMI, April 2019
  • Diskusi Publik Pemuda dan Tantangan Ambiguitas Demokrasi, Masika ICMI Sulsel, Mei 2019
  • Workshop Peningkatan Partisipasi Pemuda dalam Pencegahan Konflik, LP3ES-Undep-Masagena, Mei 2019
  • Dialog Publik Pelembagaan Masjid Ramah Anak, Masika ICMI Sulsel, Juni 2019
  • Diskusi Publik MK dan Kerukunan Bangsa Pasca Pilpres. ICMI Sulsel, Juni 2019
  • Dialog Kebangsaan, Unhas HMI Masika ICMI, Agustus 2019
  • Diskusi Publik History Jendral M. Jusuf, Yayasan Al Markaz Al Islami, Septeber 2019
  • Seminar Nasional Pendidikan di Sulsel, Masika ICMI Sulsel, Oktober 2019
  • Focus Group Discussion Masjid Ramah Anak, Forum Stake Holder Se-Sulsel, Oktober 2019
  • Seminar Nasional Media dan Opini Politik, PP FOKKERMAPI, Desember 2019
  • Masika Preneur Bussiness Talk. Masika ICMI Sulsel, Desember 2019
  • Diskusi Publik Outlook Sulsel 2020, KNPI Sulsel Masika ICMI Sulsel, Januari 2020
  • Forum Rembuk Pemuda Se Sulsel, 2022
  • Pelatihan Perlindungan Data Pribadi, PDP-Undep-TIFA, 2023
  • Alpha Edocation Centre, Score TEOFL ITP : 517
  • Aktif menulis di berbagai media cetak dan media online regional dan nasional
  • Aktif sebagai pemateri dan Narasumber di berbagai kegiatan Lokal, Regional dan Nasional.
  • Juga Aktif sebagai peserta pada Forum diskusi International, dan juga moderator pada beberapa forum ilmiah & Diskusi.

Pengalaman Kerja dan Riset

  • Kepala Administrasi Kesehatan & Keselamatan Kerja (K3) & Sekretaris Manager Refresentative ISO, PT Rante Mario (HUMPUSS Group). MKS 1997-2004
  • Dosen Tetap Yayasan di Universitas Indonesia Timur
  • Tim Penyusun RPJMD Kab Takalar. 2013
  • Tim Penyusun Rancangan Aturan Bagi Perlindungan Anak di Sulsel. Unicef & BKB PP Kab Gowa. 201
  • Tim Kerja Pendataan peningkatan Kesejahteraan Masyarakat Sekitar Je’neberang (Sabodam Jeneberang).Tahun 2005
  • Penanggung Jawab Tim Monitoring dan Evaluasi Kebijakan Program Pendidikan Gratis, Sanggar Pendidikan Anak Saleh di Kab. Gowa. Tahun 2007.
  • Penanggung Jawab Tim Monitoring dan Evaluasi Kebijakan Program Pendidikan Gratis, Sanggar Pendidikan Anak Saleh tahap kedua di Kab. Gowa. Tahun 2008
  • Tim Identifikasi Potensi Penghijauan Lingkungan Dan Konservasi Hutan,DAS Jeneberang, kerjasama LGSP, 2008
  • Penanggung Jawab Tim Monitoring dan Evaluasi Kebijakan & Program Pengarusutamaan Gender dan Perlindungan Anak di Kab. Gowa Tahun 2010
  • Tim Editor Penulisan Buku Kepemimpinan Pemuda. DPD KNPI Sulsel. 2010
  • Penanggung Jawab Tim Monitoring dan Evaluasi Kebijakan & Program KB & Keluarga Sejahtera di Kab. Gowa. Tahun 2011 dan Tahun 2012.
  • Tim Kerja Pendataan Kelompok dan Program Peningkatan Kualitas UMKM di Kab. Gowa. 2012
  • Penanggung Jawab Tim Monitoring dan Evaluasi Kebijakan & Program Penerapa Perda KDRT dan Perlindungan Anak di Kab. Gowa Tahun 2014
  • Penanggung Jawab Tim Pembuatan Data Terpilah BKB-PP Kab. Gowa Tahun 2015
  • Tim Seleksi Pertukaran Pemuda Antar Negara (wilayah Sulsel). 2016
  • Tim Workshop pembuatan aplikasi deteksi dini konflik-LP3ES Jakarta Agustus 2017
  • Peneliti di Indo Survey dan Strategi
  • General Manager Indo Survey & Strategi Wilayah Indonesia Timur
  • Tim Ahli Penyusunan Dokumen Masterplan Kesehatan Kab Jeneponto. 2020
  • Tim Ahli Penyusunan Dokumen Masterplan pendidikan Kab Jeneponto. 2021
  • Peneliti di Masagena Centre,
  • Sekretaris Timsel Calon Bawaslu Kabupaten/ Kota di Sulsel 2023

Pengalaman Organisasi

  • Ketua Pramuka SMP Neg. Bonto Kassi Takalar 1992
  • Pengurus OSIS SMP Neg Bontokassi. Takalar 1992
  • Koord. Departemen OSIS STM Neg. 1 Ujung Pandang 1995
  • Ketua Ikatan Remaja Mushallah STM Neg 1 Ujung Pandang 1996
  • Sekretaris Umum Ikatan Kreatifitas Remaja Tarakan Makassar 1999
  • Ketua Umum Remaja Masjid Nurul Fatwa. Alauddin MKS 1999
  • Wakil Ketua BKPRMI Kec. Tamalate. MKS 2000
  • Ketua FKPA Wanapala Rante Mario MKS 1998-2004
  • Ketua Umum Maperwa Fisip UIT. 2003
  • Ketua Umum DPP Ikatan Karyawan PT Rante Mario. HUMPUSSS Group (Jakarta, Palu, Bau-Bau, Mamuju, Makassar); 2003-2004
  • Pengurus Lembaga Dakwah kampus Al-Misbah UIT 2003
  • Wakil Ketua Hipermata Komisariat UIT. 2003
  • Wakil Ketua Maperwa UIT;2004
  • Wakil Ketua Hipermata Kom. UIT .2004
  • Koordinator Dep. HMI Kom. UIT;2004
  • Sekretaris Eksekutif Brigade 01 Sulsel;2005
  • Deputi Pelatihan & Pembinaan Anggota LSM Lensa Indonesia;2006
    Wakil Direktur LSM Fosil Gowa;2005-2008
  • Wakil Sekretaris HMI Cab. Makassar;2005
  • Pengurus DPD KNPI Kab. Gowa Komisi Hukum, HAM & LH.2005-2008
  • Pengurus DPD KNPI Propinsi Sulsel Komisi Kaderisasi.2007-2010
  • Wakil Sekretaris BM Kosgoro Sul-Sel.2008-2013
  • Sekretaris Umum MASIKA ICMI Orda Makassar.2008-2010
  • Sekjend Forum Mahasiswa Pascasarjana Unhas. 2010
  • Pengurus Ikatan Mahasiswa Pasca Sosiologi Unhas. 2011
  • Dewan Penasehat Lembaga Kemahasiswaan se Universitas Indonesia Timur 2009-2013
  • Direktur Eksekutif Independent Youth Institute.2009
  • Tim 9 Forum Lintas Aktor Kab. Gow. 2009
  • Pengurus ICMI Orda Makassar. 2010-2013
  • Anggota Bidang di Pengelola Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan & Anak (P2TP2A) Kab. Gowa
    2011-2012
  • Wakil Sekretaris DPP Persatuan Masyarakat Takalar 2010-2013
  • WakilSekretaris PERMATA Kota Makassar 2011-2014
  • Wakil Sekretaris DPD AMPI Sulsel 2011-2016
  • Carateker Ketua DPD KNPI Kab. Pangkep 2012
  • Carateker Pelaksana DPD KNPI Kab. Luwu Utara. 2012
  • Sekretaris Carateker DPD AMPI Kab. Takalar. 2012
  • Wakil Sekretaris DPD KNPI Sulsel 2013-2016
  • Pengurus Himpunan Indonesia untuk Pengembangan Ilmu-Ilmu Sosial (HIPIIS) Kota Makassar 2013-2016
  • Sekjend Asosiasi Musisi Nusantara 2014-2017
  • Wakil Ketua OKP Gerakan Pemuda Nusantara (GPN) Sulsel 2013-2016
  • Pengurus IKA STM Negeri 1 Makassar
  • Pengurus Majelis Wilayah Kahmi Sulsel 2016-2019
  • Pengurus Masika ICMI Sulsel 2014-2017
  • Dewan Pakar Majelis Daerah Kahmi Takalar 2018-2021
  • Ketua Dewan Pertimbangan Organisasi Forum Komunikasi Alumni UIT (IKA UIT) 2020-2023
  • Sekretaris Bidang Masika ICMI Sulsel Periode 2018 -2022
  • Wasekjend DPP KNPI Periode 2019-2022
  • Ketua Bidang investigasi FIK ORNOP Sulawesi Selatan 2021
  • Dewan Pakar MW Kahmi Sulsel 2022 – 2025
  • Wakil Sek Majelis Pemuda Indonesia (MPI) DPP KNPI 2022-2025
  • Ketua Bidang Kerjasama Kelembagaan MPP Pemuda ICMI 2021-2025
  • Sekretaris Umum IKA Alumni Pascasarjana Sosiologi Unhas 2022-2025
  • Wakil Ketua Dewan Pakar MPW Pemuda Pancasila Sulsel 2023-2028
  • Pengurus Internasional Peneliti Ekonomi, Sosial dan Teknologi (IPEST). 2021-2026

Publikasi

  • Buku 2010 Dimensi Kepemimpinan Perempuan Sulsel KNPI Sulsel
  • Jurnal 2012 Etos kerja Jamaah An-Nadzir di Kab Gowa, diterbitkan oleh Jurnal Pascasarjana Unhas
  • Buku 2013 Kepemimpinan Generasi Baru diterbitkan oleh KNPI Sulsel
  • Buku 2013 Ahyar Anwar (Sebuah Obituari) diterbitkan oleh Ombak. Yogyakarta
  • Buku 2023 “Guru Besar di Mata Guru Kecil (Catatan untuk Prof Dr Nurhidayah).